Harga Emas di Bulan November Tak Berkilau Lagi

BERITAACEH | Deputi Bidang Statistik Distribusi dan Jasa Badan Pusat Statistik (BPS) Setianto mengatakan terdapat dua kelompok pengeluaran yang mengalami penurunan harga alias deflasi, yaitu perumahan air listrik dan bahan bakar rumah tangga, serta perawatan pribadi dan jasa lainnya.

“Untuk kelompok perawatan pribadi dan jasa lainnya contohnya adalah emasperhiasan dengan andil minus 0,02%,” kata Setianto dalam video virtual, Selasa (1/12/2020).

Menurutnya, kelompok perawatan pribadi dan jasa lainnya mengalami deflasi 0,23%, sedangkan perumahan air listrik dan bahan bakar rumah tangga deflasi 0,04%. Keduanya sama-sama memiliki andil inflasi minus 0,01%.

“Kelompok perumahan air listrik dan bahan bakar rumah tangga ini juga terutama tarif listrik ini andilnya minus 0,01%, di mana penurunan tarif listrik ini diberlakukan untuk listrik pascabayar. Bulan lalu tarif listrik juga mengalami deflasi utamanya ini berlaku untuk tarif listrik prabayar,” jelas dia.

Sementara deflasi tertinggi terjadi di Kendari minus 0,22% dan terendah terjadi di Meulaboh, Palopo minus 0,01%. (Sindonews)

Berita Terbaru

Bisakah Aplikasi WhatsApp Aero Digunakan di iOS

BeritaAceh.co | Teknologi,- Apakah Anda mencari aplikasi WhatsApp yang lebih berfitur dan menarik untuk iOS? Salah satu aplikasi WhatsApp...

Bagaimana Cara Download Whatsapp Aero Apk Mod di Android

BERITAACEH.co,- Apakah kalian semuanya sudah pada mengetahui bahwasannya ada salah satu tool sederhana yang mampu berkirim-kiri pesan pendek dalam...

Kebakaran di Peunayong, Pj Wali Kota Apresiasi Gerak Cepat Petugas Damkar

BERITAACEH.co | Banda Aceh,– Pj Wali Kota Banda Aceh Bakri Siddiq ikut memantau langsung proses pemadaman api yang membakar...

Rapat Paripurna Tentang Usulan PAW Wakil Ketua II DPRK Aceh Selatan Dinilai Cacat Hukum

BERITAACEH.co | Aceh Selatan,- Rapat paripurna tentang usulan pemberhentian Wakil Ketua II DPRK Aceh Selatan sisa masa jabatan 2019-2024...
- Advertisement -spot_imgspot_img

Liga 2 Indonesia Dihentikan, Izin Pakai Stadion Dimurthala Dicabut

BERITAACEH.co | Banda Aceh,- Persiraja Banda Aceh kini tidak memiliki stadion kandang lagi. karena Pemerintah Kota Banda Aceh mencabut...

Car Free Day Banda Aceh Kembali Digelar Pekan Ini

BERITAACEH.co, | Banda Aceh – Car Free Day (CFD) atau Hari Bebas Kendaraan Bermotor (HBKB) di Banda Aceh kembali digelar...

Berita Daerah

Kebakaran di Peunayong, Pj Wali Kota Apresiasi Gerak Cepat Petugas Damkar

BERITAACEH.co | Banda Aceh,– Pj Wali Kota Banda Aceh...

Rapat Paripurna Tentang Usulan PAW Wakil Ketua II DPRK Aceh Selatan Dinilai Cacat Hukum

BERITAACEH.co | Aceh Selatan,- Rapat paripurna tentang usulan pemberhentian...

Berita Pemerintahan
Pariwara